Translate

Thursday, March 8, 2018

Ini Dia, Progres Pembangunan Kapal Selam PT PAL

Progres Terkini Pembangunan Kapal Selam PT PAL Indonesia 

Sesuai perjanjian yang ditandatangani oleh pemerintah Indonesia dan Korea Selatan tentang pembelian 3 kapal selam jenis changbogo yakni 2 unit dibuat di Korea Selatan dan 1 unit dibuat di Indonesia. Untuk 2 unit yang dibuat di Korea Selatan oleh perusahaan galangan kapal DSME telah selesai seluruhnya dan kapal pertama telah dikirim ke Indonesia dan telah turut serta mengamankan wilayah perairan, sedangkan yang satu lagi masih dalam tahap uji tes sebelum dikirimkan ke TNI angkatan laut sebagai operator.
Sedangkan, satu kapal selam lagi yang dirakit oleh insinyur - insinyur Indonesia di PT PAL Surabaya telah menunjukkan grafik yang signifikan, seperti apa Progres Pembangunan Kapal selam tersebut yang kami lansir dari akun Twitter milik @saididu ?

1. Seluruh Modul Telah Selesai 


2. Penyatuan Modul Terus Dilakukan Sebelum Diserahkan kepada TNI AL akhir tahun mendatang 


Kita doakan semoga PT PAL dapat menyelesaikan tepat waktu dan tidak ada halangan yang berarti. Dan semoga setelah ini akan ada kapal selam lain yang dirancang dan dibangun oleh putra-putri bangsa Indonesia sendiri.

No comments:

Post a Comment